Dwimahyani, Ita and Sobrizal, Sobrizal and Parno, Parno and Santoso, Budi and Yulidar, Yulidar and Sadar, Muklas and Sutisna, Sutisna and Anisiyah, Anisiyah and Nasution, Khairul Yusuf and Melati, Puput (2016) Laporan Usulan Penelitian 2015: PERBAIKAN VARIETAS PADI SAWAH DAN PADI GOGO DENGAN TEKNIK MUTASI. Technical Report. PAIR - BATAN.
Uspen Ita D. 2015.pdf
Download (6MB) | Preview
Abstract
Indonesia terkenal kaya dengan keragaman hayati, termasuk keragaman padi. Setiap daerah mempunyai jenis padi lokal yang beradaptasi baik di daerah tersebut dengan rasa nasi yang enak sesuai selera masyarakat setempat. Namun demikian kelemahan varietas padi lokal biasanya umur panjang dan posturnya yang tidak menguntungkan seperti tinggi batang terlalu tinggi dengan ukuran batang yang kecil dan lemah sehingga mudah rebah yang dapat menurunkan kuantitas dan kualitas panenan (Bakhtiar, dkk. 2011) Aplikasi pemuliaan mutasi dengan teknik radiasi dapat digunakan untuk memperbaiki satu atau dua sifat yang kurang menguntungkan pada tanaman. Pada penelitian ini dilakukan perbaikan morfologi dari padi lokal Jawa Barat varietas Jembar yang memiliki sifat agronomis yang masih tradisional yaitu dengan malai yang pendek, letak gabah berserak dan malai penampilan galur galur OBS 1901/Psj., OBS 1902/Psj., OBS 1907/Psj., dan OBS 1908/Psj masing-masing dapat dilihat pada Gambar 2.
Item Type: | Monograph (Technical Report) |
---|---|
Subjects: | Taksonomi BATAN > Isotop dan Radiasi > Pemanfaatan Isotop dan Radiasi > Bidang Pertanian |
Divisions: | BATAN > Pusat Aplikasi Isotop dan Radiasi IPTEK > BATAN > Pusat Aplikasi Isotop dan Radiasi |
Depositing User: | Administrator Repository |
Date Deposited: | 02 Nov 2018 03:07 |
Last Modified: | 31 May 2022 04:43 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/3105 |