Analisis strategi pemasaran pada Mami Hotel

Eka, Hendrayani (2021) Analisis strategi pemasaran pada Mami Hotel. Jurnal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi, 1 (3): 8. pp. 67-73. ISSN 2827-8364

[thumbnail of 2827-8364_1_3_2021-8.pdf]
Preview
Text
2827-8364_1_3_2021-8.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Bisnis di bidang jasa salah satu yang menjanjikan adalah bidang perhotelan. Untuk menarik minat calon pelanggan pihak manajemen harus berupaya keras menciptakan strategi pemasaran yang baik, efektif dan efisien. Tujuan penelitian menganalisis strategi pemasaran yang dilakukan oleh Mami Hotel untuk menghadapi competitor. Penelitian bersifat kuanlitatif deskriptif. Populasi adalah pihak-pihak manajemen dan pelanggan dalam hal ini tamu yang pernah menginap di Mami Hotel. Sampel adalah yaitu Sales Executive, Senior Human Resource Office, dan pengunjung. Teknik observasi dan wawancara merupakan teknik pengumpulan data menggunakan analisis SWOT merupakan alat analisis untuk merumuskan strategi berdasarkan faktor internal maupun eksternal. Hasil yang diperoleh posisi pada Diagram Cartecius Mami Hotel pada posisi sel I dengan menggunakan strategi agresif, yaitu dengan strategi keunggulan tarif (rendah) dapat meningkatkan jumlah kunjungan. Artinya Mami Hotel memperoleh peluang serta memiliki kekuatan untuk mendapatkan peluang yang ada. Posisi Mami Hotel dilihat matrik internal eksternal pada sel I yaitu pada posisi sedang berkembang atau integrasi vertikal berarti saat yang sangat kuat dalam menghadapi kompetitif pangsa pasar dan memiliki daya saing

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Strategi pemasaran, Analisis SWOT, Hotel, Marketing, Hotel management, Product differentiation, Market share
Subjects: Administration & Management > Management Practice
Economics and Business > Domestic Commerce, Marketing, & Economics
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 31 May 2024 01:59
Last Modified: 31 May 2024 01:59
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/28866

Actions (login required)

View Item
View Item