Yusup, Indra Wijaya (2022) Program pengadaan alat berat pada CV PG dengan metode protoyping (life cycle using prototyping). Jurnal Teknik Mesin, Industri, Elektro dan Informatika, 1 (3): 14. pp. 152-160. ISSN 2963-8208
2963-8208_1_3_2022-14.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.
Download (2MB) | Preview
Abstract
CV. PG Sebelumnya masih menggunakan sistem manual terutama bagian administrasi yang menangani proses pengolahan informasi yang tidak diatur dalam sesuatu sistem basis informasi yang baik yaitu dalam memproses data pengadaan alat berat yang cukup memakan waktu dari pencatatan secara manual, pembuatan laporan, sampai pencarian data-data berarti pada perusahaan tersebut perlengkapan berat, dan pula dapat membantu pihak admin dalam pencarian informasi–informasi yang terdapat didalam pengadaan perlengkapan berat. Untuk mengatasi permasalahan tersebut maka dibuat sebuah program yang dapat membantu staf admin dalam mengelola data pengadaan alat berat, mempercepat dalam pendataan pengadaan alat berat, memudahkan pihak admin dalam penyimpanan data, membantu dalam mengetahui transaksi pemasukan dan pengeluaran keuangan, membantu mempercepat dalam pencarian data serta pembuatan laporan dan lainnya. Dengan Model protoyping (life cycle using prototyping) untuk bahasa pemograman yang digunakan adalah PHP dan MySQL. Hasil nya yaitu mempermudah pihak PG dalam proses pengadaan data alat berat, serta juga dapat membantu pihak admin dalam pencarian data-data yang ada di dalam pengadaan alat berat.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Aplikasi, MySQL, PHP, Pengadaan, Data processing, Industrial equipment, Software prototyping, Life cycle costing, PHP (Computer program language) |
Subjects: | Computers, Control & Information Theory > Control Systems & Control Theory Computers, Control & Information Theory > Applications Software |
Depositing User: | Djaenudin djae Mohamad |
Date Deposited: | 03 Apr 2024 02:50 |
Last Modified: | 03 Apr 2024 02:50 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/27723 |