PENTINGNYA PENGAWASAN KONTAMINASI RADIOANUKLIDA DALAM MAKANAN, PRODUK RUMAH TANGGA DAN LINGKUNGAN

Syarbaini, Syarbaini (2005) PENTINGNYA PENGAWASAN KONTAMINASI RADIOANUKLIDA DALAM MAKANAN, PRODUK RUMAH TANGGA DAN LINGKUNGAN. Bulletin ALARA, 7 (1). pp. 31-36. ISSN 1410-4652

[thumbnail of ALARA SYARBAINI.pdf]
Preview
Text
ALARA SYARBAINI.pdf

Download (147kB) | Preview

Abstract

Mencermati sejarah pengembangan iptek
nuklir ke arah negatif di masa lalu yang telah
menyebabkan terjadinya kontaminasi radionuklida buatan di berbagai tempat dan semakin
meningkatnya kegiatan industri pertambangan
yang dapat meningkatkan konsentrasi
radionuklida alam di lingkungan serta era
globalisasi di mana semakin tingginya
interdepedensi antar negara, pemeriksaan
terhadap produk-produk seperti bahan makanan/
minuman, produk pertanian, bahan bangunan dan
produk rumah tangga lainnya yang dapat
menambah kontribusi radiasi eksterna dan interna
terhadap masyarakat perlu dilakukan. Kebijakan
pemberlakuan Sertifikat bebas kontaminasi
radionuklida (bahan radioaktif) untuk setiap
produk tersebut jelas dibutuhkan. Ketidak
pedulian terhadap kontaminasi radionuklida akan
mempengaruhi atau mengurangi daya dukung
lingkungan hidup masyarakat Indonesia dalam
melaksanakan pembangunan yang berkelanjutan
(sustainable development) yang pada akhirnya
akan mengurangi kualitas hidup generasi
masyarakat Indonesia di masa yang akan datang

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Lingkungan > Keselamatan Radiasi Lingkungan
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir > Keselamatan Lingkungan > Keselamatan Radiasi Lingkungan
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Keselamatan dan Metrologi Radiasi
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Keselamatan dan Metrologi Radiasi
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 01 Jun 2018 10:44
Last Modified: 31 May 2022 03:46
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/2736

Actions (login required)

View Item
View Item