Pengaruh faktor good corporate governance dan free cash flow terhadap manajemen laba pada perusahaan transportasi di Asia Tenggara

Deni, Sunaryo and Muhamad, Suhaemi and Marsella, Fanni Sagita (2022) Pengaruh faktor good corporate governance dan free cash flow terhadap manajemen laba pada perusahaan transportasi di Asia Tenggara. Jurnal Publikasi Ekonomi dan Akuntansi, 2 (1): 8. pp. 61-70. ISSN 2808-9391

[thumbnail of 2808-9391_2_1_2022-8.pdf]
Preview
Text
2808-9391_2_1_2022-8.pdf - Published Version

Download (861kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh faktor good corporate governance dan freecash flow terhadap manajemen laba. Faktor good corporate governance yang digunakan dalam penelitian ini adalah ukuran komite audit, dewan komisaris independen, kepemilikan institusional, dan kepemilikan manajerial. Nilai manajemen laba diukur menggunakan discretionary accrual. Sampel penelitian adalah 12perusahaan transportasi yang terdaftar di Bursa Efek Asia Tenggara yang dipilih melalui purposive sampling dalam periode 2014-2018. Data dianalisis berdasarkan regresi linear berganda. Berdasarkan hasil pengujian, dapat disimpulkan bahwa faktor good corporate governance (ukuran komite audit, dewan komisaris independen, kepemilikan institusional, kepemilikan manajerial) dan free cash flow tidak bepengaruh signifikan terhadap manajemen laba, baik secara parsial maupun simultan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Manajemen laba, Good corporate governance, Arus kas bebas, Corporate governance, Transportation, Going public (Securities), Audit committees, Cash flow
Subjects: Administration & Management > Management Practice
Transportation
Economics and Business
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 15 Mar 2024 01:56
Last Modified: 15 Mar 2024 01:56
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/27028

Actions (login required)

View Item
View Item