Febia, Ghina Tsuraya and Nurul, Azzahra and Salsabila, Azahra and Sekar, Puan Maharani (2022) Implementasi kurikulum merdeka dalam sekolah penggerak. Jurnal Pendidikan, Bahasa dan Budaya, 1 (4). pp. 179-188. ISSN 2962-0864
2962-0864_1_4_2022-19.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.
Download (976kB) | Preview
Abstract
Terjadinya pandemi covid-19 menyebabkan perubahan paksa dalam metode pembelajaran. Perubahan yang terjadi adalah perubahan dari kurikulum 2013 menjadi kurikulum merdeka yang tujuannya untuk mengejar ketertinggalan pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menelaah tentang “Implementasi Kurikulum Merdeka Dalam Sekolah Penggerak”. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif analisis isi. Data dalam analisis isi dikumpulkan dengan cara menghimpun dan menganalisis dokumen-dokumen, baik dokumen tertulis, gambar, hasil karya, maupun elektronik dan hasil yang dilaporkan berupa analisis terhadap dokumen-dokumen tersebut. Kurikulum merdeka adalah metode pembelajaran yang mengacu pada pendekatan bakat dan minat. Hasil dan pembahasan penelitian ini menjelaskan pengertian implementasi dan kurikulum merdeka dalam sekolah penggerak. Melalui SekolahPenggerak diharapkan mampu mewujudkan Indonesia maju yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian melalui terciptanya Pelajar Pancasila.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Implementasi, Kurikulum merdeka, Sekolah penggerak, Curriculum, Learning methods |
Subjects: | Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities |
Depositing User: | Ni Nyoman Mei Antari |
Date Deposited: | 14 Aug 2024 02:52 |
Last Modified: | 14 Aug 2024 02:52 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/25045 |