Pengaruh kepemimpinan pendidikan Islam terhadap pengembangan kepemimpinan dan pola asuh orang tua dalam menanamkan kepribadian anak keluarga TNI

Jihanna, Amalia (2022) Pengaruh kepemimpinan pendidikan Islam terhadap pengembangan kepemimpinan dan pola asuh orang tua dalam menanamkan kepribadian anak keluarga TNI. Al-fahim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 4 (2): 3. pp. 132-141. ISSN 2656-226X

[thumbnail of 2656-226X_4_2_2022-3.pdf]
Preview
Text
2656-226X_4_2_2022-3.pdf - Published Version

Download (229kB) | Preview

Abstract

Penelitian berfokus pada kepemimpinan pendidikan Islam mempengaruhi pengembangan kepemimpinan dan pola asuh orang tua yang berprofesi anggota militer (TNI) dalam menanamkan kepribadian anak, karena pola asuh orang tua terkait juga dengan cara orang tua memberikan pendidikan kepada anak-anaknya. Penelitian ini merupakan jenis kualitatif-deskriptif. Teknik akumulasi data dengan cara wawancara mendalam. Dari hasil penelitian ditemukan bahwa kepemimpinan pendidikan Islam mempunyai pengaruh yang mendasari pengembangan kepemimpinan terinspirasi dengan kepemimpinan ideal Rasulullah sebagai panglima tertinggi yang maksum, kepemimpinan pendidikan Islam juga mempengaruhi pola asuh yang diimplikasikan yakni pola asuh demokratis, dan militeristik. Dengan menerapkan pola asuh demokratis tersebut, terbentuklah kepribadian religius, teoritic, dan sosial pada anak.

Item Type: Article
Additional Information: Validated by Sri Wulan
Uncontrolled Keywords: Kepemimpinan pendidikan Islam, Pengembangan kepemimpinan, Pola asuh, Kepribadian, Islamic leadership, Parenting, Personality
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: - Rulina Rahmawati
Date Deposited: 22 Apr 2024 07:10
Last Modified: 22 Apr 2024 07:10
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/24230

Actions (login required)

View Item
View Item