Analisa kualitas pelayanan menggunakan metode importance performance analysis

Muhammad, Syafrizal Azmi Siregar (2022) Analisa kualitas pelayanan menggunakan metode importance performance analysis. Factory Jurnal Industri, Manajemen dan Rekayasa Sistem Industri, 1 (1): 5. pp. 33-38. ISSN 2961-953X

[thumbnail of 2961-953X_1_1_2022-5.pdf]
Preview
Text
2961-953X_1_1_2022-5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (233kB) | Preview

Abstract

PT. Andiarta Muzizat adalah perusahaan ekspedisi pengiriman barang Logistik Forwarding. Pada dasarnya pelayanan mempunyai sasaran atau tujuan yang sederhana, yaitu memenuhi apa yang diharapkan oleh pelanggan sebagai pengguna jasa. Meskipun sasaran pelayanannya cukup sederhana, namun pelaksanaannya tidak semudah yang dikatakan karena untuk mencapai itu semua diperlukan pelayanan yang berkualitas. Begitu juga dengan PT. Andiarta Muzizat sebagai perusahaan jasa harus dapat memberikan pelayanan yang berkualitas kepada pelanggan, data Servqual telah dilakukan, kemudian data tersebut akan dianalisa untuk faktor-faktor penyebab kesenjangan antara kenyataan (Perceptation) dan Harapan (Expectation) serta perbaikan solusi yang dapat dilakukan. dijadikan sebagai acuan dalam meningkatkan kualitas pelayanan. Dari keempat kuadran tersebut, kuadran I merupakan kuadran yang menjadi fokus perbaikan dalam penelitian karena kuadran ini memiliki penilaian dengan tingkat harapan pelanggan yang tinggi namun kinerja perusahaan yang rendah

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Service Quality, Customer Satisfaction, Importance Performance Analysis (IPA)
Subjects: Administration & Management
Industrial & Mechanical Engineering > Quality Control & Reliability
Depositing User: Syifa Naufal Qisty
Date Deposited: 29 Feb 2024 03:19
Last Modified: 29 Feb 2024 03:19
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/23711

Actions (login required)

View Item
View Item