Belajar di museum: koleksi masa prasejarah dan masa kolonial Museum Blambangan

Nurullita, Hervina (2023) Belajar di museum: koleksi masa prasejarah dan masa kolonial Museum Blambangan. Jurnal Dharmabakti Nagri, 1 (2): 4. pp. 65-70. ISSN 2964-1055

[thumbnail of 2964-1055_1_2_2023-4.pdf]
Preview
Text
2964-1055_1_2_2023-4.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (607kB) | Preview

Abstract

Museum adalah salah satu tempat umum yang menyimpan koleksi benda purbakala. Museum Blambangan adalah museum yang menyimpan koleksi artefak dan benda purbakala yang ditemukan di Banyuwangi. Dari koleksi yang tersimpan di Museum Blambangan kita bisa mengetahui masa lalu banyuwangi pada masa klasik, hindubudha dan colonial. Namun sayangnya orang enggan datang ke Museum Blambangan karena Sebagian besar masyarakat menganggap berkunjung ke Museum adalah sebuah kegiatan yang membosankan dan horror. Kegiatan ini dilakukan untuk menumbuhkan jiwa nasionalisme dan ketertarikan siswa-siswi SD, SMP, SMA untuk melihat kembali sejarah perjalanan panjang Banyuwangi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Museum Blambangan, Koleksi, Prasejarah, Kolonial, Museums, Collections, Prehistory
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Social and Political Sciences > Archaeology
Depositing User: - Anneke -
Date Deposited: 14 Sep 2023 01:16
Last Modified: 14 Sep 2023 01:16
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/23693

Actions (login required)

View Item
View Item