Ekaristi, Florida Panjaitan and Syarif, Ali (2023) Kinerja organisasi Inspektorat Jenderal Kemendikbud RI. JYE: Journal of Young Entrepreneurs, 2 (2): 10. pp. 124-144. ISSN 2964-8521
2964-8521_2_2_2023-10.pdf - Published Version
Download (731kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan tujuan untuk mengetahui dan menunjukkan apakah terdapat adanya pengaruh yang terjadi terhadap sistem informasi sumber daya manusia, beban kerja, dan knowledge sharing terhadap kinerja organisasi karyawan di Inspektorat Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. Sampel yang digunakan merupakan sampel jenuh berjumlah sebanyak 49 pegawai yang disebarkan melalui kuesioner. Dalam mengolah penelitian ini menggunakan teknik probability sampling sampling dan diteliti secara heterogenitas dengan menggunakan aplikasi bantuan SmartPLS 3.0. Berikut hasil dari penelitian ini adalah (1) sistem informasi sumber daya manusia berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja organisasi, (2) beban kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja organisasi, (3) knowledge sharing berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja organisasi, (4) sistem informasi sumber daya manusia, beban kerja dan knowledge sharing berpengaruh secara simultan terhadap kinerja organisasi.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Beban kerja, Kinerja organisasi, Knowledge sharing dan sistem informasi sumber daya manusia.Corporate performance, Work load, Information System. |
Subjects: | Administration & Management > Management Information Systems Administration & Management > Personnel Management, Labor Relations & Manpower Studies |
Depositing User: | - Anneke - |
Date Deposited: | 03 Nov 2023 06:43 |
Last Modified: | 03 Nov 2023 06:43 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/23325 |