Nanda, Hidayati and Jayadi, Jayadi (2021) Studi deskriptif kegiatan manajemen pada PT Indocement Tunggal Prakarsa. Jurnal Manajemen Kewirausahaan, 18 (2): 6. pp. 147-152. ISSN 1858-1048
1858-1048_18_2_2021_6.pdf
Download (185kB) | Preview
Abstract
Peningkatan kinerja karyawan PT Indocement Tunggal Prakarsa dilakukan dengan cara rekrutmen pegawai. Tujuan utama penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan analisis perekrutan pegawai dalam peningkatan kerja karyawan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk. Penelitian ini menggunakan analisis kualitatif deskriptif. Penelitian dilaksanakan pada PT Indocement Tunggal Prakarsa dengan teknik pengumpulan data berupa interview, pengamatan dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan perekrutan karyawan di PT Indocement Tunggal Prakarsa sudah sesuai, karena karyawan yang direkrut mampu menguasai dalam bidang pengetahuan, kemampuan ataupun keahlian.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kinerja Karyawan, Manajemen, Pengembangan SDM, Pola Rekrutmen |
Subjects: | Administration & Management > Management Practice Urban & Regional Technology & Development > Economic Studies |
Depositing User: | - Een Rohaeni |
Date Deposited: | 08 Mar 2024 06:36 |
Last Modified: | 08 Mar 2024 06:36 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/23227 |