Pengaruh insentif dan jaminan sosial terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Astra Daihatsu Malalayang Manado

Ribka, Natasia Rori and Cherys, Laloan and Iwan, Kandori (2020) Pengaruh insentif dan jaminan sosial terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Astra Daihatsu Malalayang Manado. Literacy: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 1 (2): 1. pp. 117-131. ISSN 2774-9185

[thumbnail of Literacy: Jurnal Pendidkan Ekonomi]
Preview
Text (Literacy: Jurnal Pendidkan Ekonomi)
Jurnal_Ribka Natasia Rori_Universitas Negeri Manado_2020.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (270kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh insentif dan jaminan sosial terhadap produktivitas kerja karyawan pada PT. Astra Daihatsu Malalayang Manado. Metode penelitian ini adalah metode survey dengan sampel 33 dari jumlah populasi 36. Berdasarkan hasil penelitian, terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel Insentif terhadap produktivitas kerja. Jadi apabila produktivitas kerja karyawan berjalan dengan baik maka Insentif dapat meningkat. Terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel jaminan sosial terhadap produktivitas kerja, jadi apabila produktivitas kerja karyawan berjalan dengan baik maka jaminan sosial akan disediakan oleh perusahaan. Terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel Insentif dan variabel jaminan sosial secara bersama sama terhadap produktivitas kerja, variabel insentif dan variabel jaminan sosial berpengaruh atau memiliki hubungan secara bersama sama terhadap variabel produktivitas kerja

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pengaruh insentif, Jaminan social dan Produktivitas kerja, Incentive systems, Social security, Employee productivity
Subjects: Administration & Management
Administration & Management > Personnel Management, Labor Relations & Manpower Studies
Depositing User: Ni Nyoman Mei Antari
Date Deposited: 12 Dec 2023 08:00
Last Modified: 12 Dec 2023 08:00
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/23173

Actions (login required)

View Item
View Item