Perkembangan populasi bakteri pemacu pertumbuhan (BPP) dari pupuk hayati yang digunakan pada sawah organik (POHSANTEN) dan sawah tepi pantai (RAMBUT SIWI)

Dyah, Supriyati (2011) Perkembangan populasi bakteri pemacu pertumbuhan (BPP) dari pupuk hayati yang digunakan pada sawah organik (POHSANTEN) dan sawah tepi pantai (RAMBUT SIWI). Technical Report. Bidang Mikrobiologi, Pusat Penelitian Biologi, Cibinong. (Unpublished)

[thumbnail of Laporan Teknik Pusat Penelitian Biologi LIPI_2011_Dyah_124-133.pdf] Text
Laporan Teknik Pusat Penelitian Biologi LIPI_2011_Dyah_124-133.pdf - Accepted Version
Restricted to Registered users only

Download (702kB)

Abstract

Bakteri Azotobacter, Azospirillum dan bakteri pelarut fosfat adalah bakteri pemacu pertumbuhan (BPP),yang biasa digunakan sebagai pupuk hayati pada pertanian organik. Dengan potensinya sebagai penyedia makanan bagi tanaman bakteri tersebut harus mampu hidup dan berkembang di berbagai lingkungan. Dari hasil perhitungan populasi bakteri pada tanah pertanian organik dan non organik (dengan salinitas lebih tinggi) diketahui bahwa bakteri pemacu pertumbuhan yang dicoba dengan kemampuannya mengakumulasi PHB, mampu beradaptasi dan berkembang dengan baik pada tanah perwasahan yang berbeda kondisinya, dan dapat tumbuh pada media mengandung berbagai pestisida. Bakteri yang tumbuh pada tanah pertanian anorganik , lebih tahan terhadap bahan kikima seperti pestisida , dan paling resisten terhadap pestisida Dursban.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Subjects: Medicine & Biology > Microbiology
Depositing User: - Lukman Budiman
Date Deposited: 13 Sep 2024 01:44
Last Modified: 13 Sep 2024 01:44
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/23168

Actions (login required)

View Item
View Item