Analisis frekuensi natural rangka main landing gear pesawat UAV menggunakan ansys workbench

Lasinta, Ari Nendra Wibawa (2022) Analisis frekuensi natural rangka main landing gear pesawat UAV menggunakan ansys workbench. Jurnal Mesin Nusantara, 5 (1): 7. pp. 65-73. ISSN 2775-7390

[thumbnail of 2775-7390_5_1_2022-7.pdf]
Preview
Text
2775-7390_5_1_2022-7.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (217kB) | Preview

Abstract

Roda pendaratan utama merupakan komponen pesawat UAV yang berfungsi untuk menahan beban pesawat saat mendarat, parkir, dan lepas landas. Makalah ini bertujuan melakukan analisis frekuensi natural main landing gear dan mengetahui bentuk mode normalnya. Analisis ini penting agar tidak terjadi resonansi yang mengakibatkan kerusakan pada komponen main landing gear. Main landing gear menggunakan material Aluminium 6061 dan analisis dilakukan menggunaka simulasi numerik dengan bantuan Ansys Workbench. Hasil analisis menunjukkan frekuensi natural main landing gear untuk mode 1 hingga mode 6 berturut-turut adalah 76,04 Hz, 85,07 Hz, 167,82 Hz, 201,92 Hz, 288,39 Hz, dan 327,00 Hz. Deformasi maksimum main landing gear untuk mode 1 hingga mode 6 berturut-turut adalah 33,73 mm, 35,35 mm, 48,16 mm, 44,62 mm, 38,14 mm, dan 41,51 mm.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Analisis modal, Ansys workbench, Frekuensi natural, Main landing gear UAV, Metode elemen hingga, Modal analysis, Ansys workbench, Natural frequency, Main landing gear UAV, Finite element method, Aircraft
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Penerbangan dan Antariksa > Penelitian, Pengembangan, Perekayasaan, dan Pemanfaatan > Teknologi Aeronautika
Divisions: OR_Penerbangan_dan_Antariksa > Teknologi_Penerbangan_
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 04 Dec 2023 04:13
Last Modified: 04 Dec 2023 04:13
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/23045

Actions (login required)

View Item
View Item