Analisa perhitungan pulley dan v-belt pada sistem transmisi mesin pencacah

Haris, Mahmudi (2021) Analisa perhitungan pulley dan v-belt pada sistem transmisi mesin pencacah. Jurnal Mesin Nusantara, 4 (1): 5. pp. 40-46. ISSN 2775-7390

[thumbnail of 2775-7390_4_1_2021-5.pdf]
Preview
Text
2775-7390_4_1_2021-5.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (316kB) | Preview

Abstract

Pengembangan mesin yang dirancang dalam penelitian ini menggunakan penggerak (transmisi) berupa perpaduan pulley dan v-belt. Alasan menggunakan sistem penggerak berupa pulley dan v-belt adalah dirasa lebih mudah dan efisien dalam proses pengerjaannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisa hitungan ukuran pulley dan v-belt yang cocok untuk mesin pencacah yang telah dikembangkan. Penelitian ini menggunakan metode eksperimental desain, yaitu melakukan pengukuran, pengamatan dan perhitungan terhadap spesifikasi teknis dari mesin, kemudian menganalisis data tersebut sehingga memperoleh gambaran mengenai kinerja mesin yang pada akhirnya dapat memberikan gambaran tentang kelayakan mesin. Hasil penelitian diperoleh: (1) ukuran pulley berdiamaeter 90 mm dan 180 mm dengan bahan dari baja ST37. (2) Panjang v-belt yang dibutuhkan = 1.333,95 mm. (3) Jarak sumbu poros v-belt = 609,23 mm. (4) Kecepatan keliling pulley penggerak vP = 13,18 m/s. (5) Gaya keliling yang timbul Frate = 108,34 N.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pulley, Transmisi, V-belt, Transmission, Engineering, Machinery
Subjects: Industrial & Mechanical Engineering > Tooling, Machinery, & Tools
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 04 Dec 2023 03:09
Last Modified: 04 Dec 2023 03:09
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/22931

Actions (login required)

View Item
View Item