Analisis efektivitas dan efesiensi pemungutan pajak bumi dan bangunan dalam meningkatkan pendapatan asli daerah

Mestina, Ndruru and Aferiaman, Telaumbanua and Agnes, Renostini Harefa (2022) Analisis efektivitas dan efesiensi pemungutan pajak bumi dan bangunan dalam meningkatkan pendapatan asli daerah. Jurnal Akuntansi, Manajemen dan Ekonomi (Jamane), 1 (2): 14. pp. 295-302. ISSN 2829-8888

[thumbnail of 2829-8888_1_2_2022_14.pdf]
Preview
Text
2829-8888_1_2_2022_14.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (352kB) | Preview

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat efektivitas dan efisiensi pemungutan Pajak Bumi Dan Bangunan Perkotaan Dan Pedesaan pada Kabupaten Nias. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu wawancara dan dokumentasi. Teknik analisis data adalah teknik analisis data kuantitatif. Analisis data kuantitatif digunakan untuk menghitung tingkat efisiensi dan efektivitas pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan Perkotaan dan Pedesaan pada Kabupaten Nias tahun 2019-2021. Melalui wawancara diperoleh faktor-faktor yang mempengaruhi efisiensi dan efektivitas pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan. Hasil penelitian menujukan bahwa (1). pemugutan Pajak Bumi dan Bangunan pada Kabupaten Nias sangat efisien karena tingkat efisiensi yang di capai pada tahun 2019 sebesar 0.59%, pada tahun 2020 sebesar 0.57%, dan pada tahun 2021 sebesar 0.393%, dan(2). tingkat efektivitas pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan di Kabupaten Nias pada tahun 2019 sebesar 85.29%, tahun 2020 sebesar 84.29%. dan pada tahun 2021 sebesar 86.78%. Dengan demikian tingkat efektivitas pemungutan Pajak Bumi dan Bangunan di Kabupaten Nias berjalan dengan cukup efektif

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Analisis, Efektivitas, Efesiensi, Pemungutan pajak bumi dan bangunan, Analysis (social), Tax collection, Income
Subjects: Economics and Business > Banking & Finance
Depositing User: - Dina -
Date Deposited: 22 Nov 2023 04:45
Last Modified: 22 Nov 2023 04:45
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/22759

Actions (login required)

View Item
View Item