Model layanan inklusi Sekolah Peduli Anak Hebat (SPAH) dalam Mendukung perkembangan fungsional siswa penyandang disabilitas

Normalia, Normalia (2023) Model layanan inklusi Sekolah Peduli Anak Hebat (SPAH) dalam Mendukung perkembangan fungsional siswa penyandang disabilitas. In: Proceeding Series of Psychology.

[thumbnail of 2986-1101_1_1_2023-14.pdf]
Preview
Text
2986-1101_1_1_2023-14.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (3MB) | Preview

Abstract

Tujuan dari studi kasus ini untuk menggambarkan keberhasilan dari model layanan program inklusi Sekolah Peduli Anak Hebat (SPAH) yang didukung dengan PPI (Program Pembelajaran Individual) untuk 1 siswa retardasi mental dan 1 siswa autis di Talent Executive School, SMA Muhammadiyah 10 Surabaya. Dokumen PPI sebelumnya dan saat ini, wawancara guru pendidik khusus (GPK), dan observasi kelas digunakan untuk mengumpulkan data dan mengevaluasi tujuan PPI. Model layanan inklusi yang berfokus pada passion siswa, termasuk di dalamnya forum berbagi dari hati ke hati antara guru dan siswa, pembelajaran sosial dan praksis, materi e-learning, serta jadwal yang fleksibel diintegrasikan dalam manajemen pembelajaran dan pengajaran untuk mencapai tujuan dari PPI siswa penyandang disabilitas tersebut. Hasil mengindikasikan bahwa kemampuan siswa penyandang disabilitas dalam aspek keterampilan komunikasi, interaksi sosial, bina diri dan motor meningkat berdasarkan PPI mereka. Melalui analisa eksploratori, penggunaan model layanan program inklusi SPAH termasuk efektif dalam proses PPI yakni pada aspek keterampilan bina diri, komunikasi dan penyelesaian masalah akademik bagi siswa penyandang disabilitas Autis, kemudian pemecahan masalah akademik dan interaksi sosial bagi siswa penyandang disabilitas retardasi mental.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Autis, PPI, Retardasi mental, SPAH. Autism, Mental retardation, Disabled children.
Subjects: Social and Political Sciences > Psychology
Social and Political Sciences > Social Concerns
Depositing User: - Anneke -
Date Deposited: 17 Nov 2023 06:32
Last Modified: 17 Nov 2023 06:32
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/22557

Actions (login required)

View Item
View Item