Pengaruh media pembelajaran critical wheel berbasis Problem Based Learning (PBL) pada materi animalia terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas X SMA/MA

Auliya, Durrotun Nasikhah and Eva, Nurul Malahayati and Devita, Sulistiana (2019) Pengaruh media pembelajaran critical wheel berbasis Problem Based Learning (PBL) pada materi animalia terhadap kemampuan berpikir kritis siswa kelas X SMA/MA. Jurnal Biologi dan Pembelajarannya (JB&P), 6 (2): 1. pp. 1-3. ISSN 2406-8659

[thumbnail of Jurnal_Auliya Durrotun Nasikhah_Universitas Islam Blitar_2019-1.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Auliya Durrotun Nasikhah_Universitas Islam Blitar_2019-1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (112kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui pengaruh media pembelajaran Critical Wheel terhadap kemampuan berpikir kritis siswa mata pelajaran biologi materi animalia. Desain penelitian yang diterapkan adalah pretest-posttest control group design dengan instrumen berupa test essay. Berdasarkan perhitungan dengan SPSS pada uji ANCOVA diketahui pengaruh penggunaan media Critical Wheel pada kelas eksperimen adalah sebesar 9,6%.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Critical Wheel, Problem based learning, Berpikir kritis, Critical thinking, Critical theory,
Subjects: Zoology
Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 25 Sep 2023 03:48
Last Modified: 25 Sep 2023 03:48
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/21119

Actions (login required)

View Item
View Item