Penerapan pendekatan supervisi kolaboratif untuk meningkatkan kompetensi dan profesional guru di SD Negeri Jombang 03 Kota Tangerang Selatan

Suanda, Suanda (2022) Penerapan pendekatan supervisi kolaboratif untuk meningkatkan kompetensi dan profesional guru di SD Negeri Jombang 03 Kota Tangerang Selatan. Jurnal Investigasi : Penelitian dan Pengembangan Pendidikan, 3 (2): 8. pp. 220-232. ISSN 2720-9334

[thumbnail of 2720-9334_3_2_2022_8.pdf]
Preview
Text
2720-9334_3_2_2022_8.pdf - Published Version

Download (521kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan langkah-langkah penerapan pendekatan supervisi kolaboratif untuk meningkatkan kompetensi profesional guru dalam menyusun rencana pembelajaran, melaksanakan pembelajaran, menilai prestasi belajar, melaksanakan tindak lanjut penilaian prestasi belajar siswa yang dapat meningkatkan kinerja guru SDN Jombang 03 Kota Tangerang Selatan yang berjumlah 22 orang. Rancangan penelitian yang digunakan yaitu penelitian tindakan yang alurnya: membuat rencana tindakan, melaksanakan tindakan, dan refleksi peleksanaan tindakan. Hasil supervisi edukatif siklus I dan siklus II kinerja guru meningkat, dari 70% naik menjadi 90%.Kinerja guru dalam melaksanakan pembelajarandan menilaiprestasi belajar pada siklus I dan siklus II meningkat dari 70 % menjadi 90 %. Kinerja guru dalam melaksanakan tindak lanjut penilaian prestasi belajar siswa meningkat dari 50 % menjadi 80 %. Dengan demikian tindakan siklus II rata-rata sudah di atas 80 %. Simpulan membuktikan bahwa kinerja guru meningkat dalam menyusun rencana pembelajaran, melaksanakan pembelajaran, menilai prestasi belajar, melaksanakan tindak lanjut penilaian prestasi belajar siswa. Untuk itu, peneliti menyarankan agar supervisi edukatif di sekolah-sekolah melaksanakan supervisi edukatif kolaboratif secara periodik

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Supervisi kolaboratif, Meningkatkan kompetensi, Kompetensi profesional, Educational supervision, Career development, Teacher competencies
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: - Dina -
Date Deposited: 27 Sep 2023 11:06
Last Modified: 27 Sep 2023 11:06
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/21095

Actions (login required)

View Item
View Item