Skrining fitokimia, formulasi dan antioksidan sediaan granul effervescent ekstrak n-butanol buah dewandaru (eugenia uniflora l.)

Puguh Santoso and Debby Juliadi and Ni Nyoman Wahyu Udayani and I Putu Pasek Jaya Separsa and Ida Ayu Gede Syntya Mahayani and I Gede Yodhi Trismawan (2023) Skrining fitokimia, formulasi dan antioksidan sediaan granul effervescent ekstrak n-butanol buah dewandaru (eugenia uniflora l.). MANUJU: Malahayati Nursing Journal, 5 (2): 20. pp. 541-555. ISSN 2655-2728

[thumbnail of Jurnal_Puguh Santoso_Universitas Mahasaraswati_2023-20.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Puguh Santoso_Universitas Mahasaraswati_2023-20.pdf

Download (355kB) | Preview

Abstract

Kandungan metabolit sekunder tanaman yang berkhasiat obat sebagai acuan pemanfaatan untuk membuat sebuah produk, Dewandaru (Eugenia uniflora L), merupakan salah satu tanaman daerah tropis yang belum banyak di gali dan di manfaatkan secara ilmiah. Tujuan penelitian ini mengetahui metabolit sekunder, uji mutu fisik sediaan effervescent dan uji antioksidan ekstrak buah buah Dewandaru. Metode penelitian eksperimental ini menunjukkan bahwa hasil metabolit sekunder ekstrak n- butanol buah Dewandaru menunjukkan adanya senyawa alkaloid, tannin, flavonoid, dan saponin, hasil uji mutu fisik sediaan effervescent menunjukkan mutu fisik yang baik di semua jenis pengujian, Pada pengujian pH, sediaan memiliki pH 6. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa sediaan granul effervescent memiliki mutu fisik yang baik, uji antioksidan formula effervescent mendapatkan hasil 21,196 ppm. Termasuk antioksidan yang sangat kuat.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Antioksidan, Efervescent, Mutu Fisik, Skrining
Subjects: Medicine & Biology > Botany
Depositing User: - Een Rohaeni
Date Deposited: 05 Nov 2023 12:43
Last Modified: 05 Nov 2023 12:43
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20800

Actions (login required)

View Item
View Item