Pemanfaatan media daring pada pembelajaran PAI di masa pandemi Covid 19

Irwansyah, Suwahyu and Amri, Rahman (2022) Pemanfaatan media daring pada pembelajaran PAI di masa pandemi Covid 19. Information Technology Education Journal, 1 (1): 15. pp. 110-115. ISSN 2809-7971

[thumbnail of 2809-7971_1_1_2022-15.pdf]
Preview
Text
2809-7971_1_1_2022-15.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (334kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran secara umum pelaksanaan pembelajaran daring pada mata kuliah PAI di Universitas Negeri Makassar. Dengan menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif dimana penelitian ini mengambil data melalui wawancara dengan beberapa informan yang merupakan dosen PAI. Hasil wawancara kemudian dijabarkan sebagai jawaban dari penelitian. Dimana hasil penelitian ini menunjukkan bahwa selama masa pandemi covid 19, pembelajaran PAI dilakukan secara daring. Pemanfaatan media pembelajaran daring seperti LMS SYAM OK, Google Classroom, Whatsapp, Zoom Meeting, Google Meet, Youtube sangatlah membantu terlaksananya pembelajaran secara daring ini. Dalam penggunaannya, media pembelajaran daring ini digunakan secara bervariasi agar dapat memaksimalkan proses penyampaian pesan kepada mahasiswa. Dan juga untuk menunjang peningkatan kompetensi yang ingin dicapai dari mahasiswa setelah pembelajaran ini berakhir.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Media Daring, Pembelajaran PAI, Pandemi Covid 19, Online education, Religion and the curriculum, Pandemics
Subjects: Urban & Regional Technology & Development
Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: Saepul Mulyana
Date Deposited: 15 Sep 2023 07:54
Last Modified: 15 Sep 2023 07:54
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20702

Actions (login required)

View Item
View Item