Kontribusi pajak daerah dan retribusi daerah terhadap pendapatan asli daerah di Provinsi Papua periode 2014-2021

Yahya, Nusa and Ludia, Panggalo (2022) Kontribusi pajak daerah dan retribusi daerah terhadap pendapatan asli daerah di Provinsi Papua periode 2014-2021. Journal of Financial and Tax, 2 (2): 5. pp. 145-155. ISSN 2776-3145

[thumbnail of 2776-3145_2_2_2022-5.pdf]
Preview
Text
2776-3145_2_2_2022-5.pdf - Published Version

Download (284kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Pengaruh Kontribusi Pajak Daerah dan Retribusi Daerah terhadap Pendapatan Asli Daerah di Provinsi Papua periode 2014-2021. Penelitian ini menggunakan alat analisis Linear berganda. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara terpisah bahwa Pajak daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pendapatan Asli Daerah, sedangkan Retribusi Daerah berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap Pendapatan Asli daerah. Dan secara bersamaan menunjukan bahwa pajak daerah dan retribusi daerah berpengaruh positif dan signifikan terhadap Pendapatan Asli daerah di provinsi Papua periode 2014-2021.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Pajak daerah, Retribusi daerah, Pendapatan asli daerah, Local revenue, Local budgets, Local taxes
Subjects: Problem Solving Information for State & Local Governments > Economic & Community Development
Urban & Regional Technology & Development > Regional Administration & Planning
Urban & Regional Technology & Development > Economic Studies
Depositing User: - Rulina Rahmawati
Date Deposited: 10 Aug 2023 04:36
Last Modified: 10 Aug 2023 04:36
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20499

Actions (login required)

View Item
View Item