Meta analisis: model pembelajaran inovatif dan pengaruhnya terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di Sekolah Menengah Atas/Kejuruan (SMA/SMK)

Endah, Ratnawati Meta analisis: model pembelajaran inovatif dan pengaruhnya terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di Sekolah Menengah Atas/Kejuruan (SMA/SMK). Jurnal Pendidikan Ekonomi Akuntansi Kewirausahaan, 1 (1). pp. 25-32. ISSN 2807-5420

[thumbnail of Jurnal_Endah Ratnawati_Universitas Nusantara PGRI Kediri_2021-4.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Endah Ratnawati_Universitas Nusantara PGRI Kediri_2021-4.pdf - Published Version

Download (301kB) | Preview

Abstract

Penelitian dengan pendekatan meta analisis ini bertujuan menganalisis pengaruh model pembelajaran inovatif terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di SMA/SMK. Metode penelitian yang digunakan berkategori penelitian deskriptif kuantitatif. Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling. Data sampel penelitian ini sebanyak 13 artikel yang diperoleh dari jurnal nasional dan internasional yang terakreditasi. Pengolahan data penelitian digunakan uji statistic berupa uji normalitas dan uji sampel t berpasangan melalui aplikasi SPSS 26, selanjutnya setiap data dihitung nilai Effect Size-nya. Berdasarkan hasil pengilahan data disimpulkan bahwa model pembelajaran inovatif berpengaruh signifikan terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi di SMA/SMK. Model pembelajaran PBL memiliki pengaruh paling besar diantara model pembelajaran yang lain, diikuti oleh model pembelajaran CTL dengan nilai Effect Size yang hampir sama. Model pembelajaran PBL dan CTL ini terbukti paling efektif dibandingkan model pembelajaran inovatif lainnya. Temuan lainnya bahwa model pembelajaran inovatif juga berpengaruh tinggi terhadap motivasi belajar, berpikir kritis, keterampilan berbicara dan keterampilan analisis.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Project based learning (PBL), Contextual Learning (CTL), Meta analysis, Teaching methods
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Economics and Business
Economics and Business > Foreign Industry Economic Development
Depositing User: Saepul Mulyana
Date Deposited: 07 Sep 2023 12:27
Last Modified: 07 Sep 2023 12:27
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20117

Actions (login required)

View Item
View Item