Earning per share, price earning ratio, price book value, net profit margin, total asset turnover, dan harga saham: studi kasus pada perusahaan sub sektor kimia dan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2018)

Indah Juliani and Siti Nur Laela and Endang Masitoh (2021) Earning per share, price earning ratio, price book value, net profit margin, total asset turnover, dan harga saham: studi kasus pada perusahaan sub sektor kimia dan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2018). JAE (Jurnal Akuntansi dan Ekonomi), 6 (2): 7. pp. 71-82. ISSN 2721-9313

[thumbnail of Jurnal_Indah Juliani_Universitas Islam Batik Surakarta_2021-7.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Indah Juliani_Universitas Islam Batik Surakarta_2021-7.pdf - Published Version

Download (517kB) | Preview

Abstract

Investasi saham merupakan salah satu investasi yang telah menarik minat banyak orang. Meskipun ada resiko karena saham sangat sensitif terhadap perubahan yang dapat membawa dampak terhadap harga saham. Tetapi investasi saham menawarkan keuntungan serta peluang pengembalian tinggi. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh Earning Per Share, Price Earning Ratio, Price Book Value, Net Profit Margin, dan Total Asset Turnover terhadap harga saham. Populasi penelitian ini adalah perusahaan sub sektor kimia dan farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2012-2018. Jumlah sampel penelitian ini adalah 8 perusahaan, dengan pengambilan sampel menggunakan metode purposive sampling yaitu pengambilan sampel dengan berdasarkan kriteria-kriteria tertentu. Teknik analisis menggunakan regresi linier berganda dengan hasil menunjukkan bahwa Earning Per Share, Price Earning Ratio, Price Book Value, dan Net Profit Margin berpengaruh terhadap harga saham. Sedangkan Total Asset Turnover tidak berpengaruh terhadap harga saham.variabel inflasi ditemukan berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap efisiensi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Earning per share, Price earning ratio, Price book value, Net profit margin, Total asset turnover, Share price
Subjects: Economics and Business
Economics and Business > Banking & Finance
Depositing User: - Rulina Rahmawati
Date Deposited: 25 Jul 2023 06:04
Last Modified: 27 Jul 2023 07:39
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20026

Actions (login required)

View Item
View Item