Upaya peningkatan kewaspadaan terhadap serangan stroke pada penderita hipertensi di rw 05 dan 06 Sukamentri Garut

Nina Sumarni and Udin Rosidin and Umar Sumarna and Witdiawati and Iwan Sholahuddin and Rohmahalia M.Noor (2022) Upaya peningkatan kewaspadaan terhadap serangan stroke pada penderita hipertensi di rw 05 dan 06 Sukamentri Garut. Jurnal Kreativitas Pengabdian kepada Masyarakat, 5 (12): 25. pp. 4402-4409. ISSN 2615-0921

[thumbnail of Jurnal_Nina Sumarni_Universitas Padjadjaran_2022-25.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Nina Sumarni_Universitas Padjadjaran_2022-25.pdf

Download (377kB) | Preview

Abstract

Jumlah penderita hipertensi meningkat dengan pesat sebagian besar penderita tidak terkontrol tekanan darahnya. Hasil kajian menunjukkan bahwa masih banyak penduduk yang memiliki perilaku berisiko. Sebanyak 78,4% KK terdapat anggota keluarga yang merokok, sebanyak 53,9% KK tidak melakukan aktivitas fisik. Selain itu, berdasarkan hasil wawancara pada penderita hipertensi, sebagian besar penderita masih sering mengkonsumsi tinggi garam, tinggi lemak dan kader mengatakan tidak terdapat kegiatan olahraga rutin yang dilakukan secara bersama, sebanyak 51,3% lansia tidak rutin datang ke posbindu. Diperlukan kerja sama semua pihak baik tenaga medis ,pemerhati hipertensi baik itu pemerintah, privat maupun komunitas agar penyakit hipertensi dapat terkendali. Tujuan kegiatan adalah memberikan edukasi mengenai pendidikan kesehatan tentang upaya peningkatan kewaspadaan terhadap serangan stroke pada penderita hipertensi di Rw 05,06 Kelurahan Sukamentri Garut. Metode yang digunakan pada aktivitas ini adalah lektur, diskusi dan interview. Hasil akhir yang diharapkan setelah dilakukan edukasi pendidikan kesehatan, para peserta mengetahui dan memahami tentang bahaya hipertensi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Peningkatan, Kewaspadaan, Stroke, Cardiovascular diseases, Hypertension
Subjects: Health Resources > Health Services
Health Resources > Health Education & Manpower Training
Depositing User: - Een Rohaeni
Date Deposited: 24 Aug 2023 07:33
Last Modified: 28 Aug 2023 04:49
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/20010

Actions (login required)

View Item
View Item