Ni Luh, Ariyani and Amsje, Winokan and Gilly, M. Tiwow Pengaruh pendapatan orang tua dan lingkungan sosial terhadap minat siswa untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi SMA Swadharma Mopugad. Literacy: Jurnal Pendidikan Ekonomi, 2 (1). pp. 1-14. ISSN 2774-9185
Jurnal_Ni Luh Ariyani_Universitas Negeri Manado_2021.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.
Download (241kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh pendapatan orang tua dan lingkungan sosial secara bersama-sama terhadap minat siswa untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi. Jenis penelitian ini yaitu penelitian survey dimana kuesioner menjadi teknik dalam pengumpulan data. Populasi yang diambil adalah seluruh siswa kelas XII IPA SMA Swadharma Mopugad, dengan sampel penelitian yang dihitung menggunakan rumus Slovin dan mendapatkan total sampel sebanyak 44 siswa. Data di analisis menggunakan analisis regresi berganda, hasilnya adalah thitung X1= 1,862 > ttabel = 0,297 dan thitung X2= 5,073 > ttabel = 0,297 dengan demikian H0 ditolak pada taraf signifikan 0,05 dan menerima H1 sehingga kesimpulannya adalah pendapatan orang tua dan lingkungan sosial berpengaruh terhadap minat siswa untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Minat siswa, Pendapatan orang Tua, Lingkungan sosial, Interest (Psychology), Income, Social environments |
Subjects: | Urban & Regional Technology & Development > Economic Studies Social and Political Sciences Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities |
Depositing User: | Putu Indra Widiartha |
Date Deposited: | 20 Sep 2023 03:34 |
Last Modified: | 20 Sep 2023 03:34 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/19667 |