Klasifikasi citra penginderaan jauh menggunakan teknik logika samar (Fuzzy Logic)

Johannes Manalu (2002) Klasifikasi citra penginderaan jauh menggunakan teknik logika samar (Fuzzy Logic). Warta LAPAN, 4 (2): 5. pp. 73-84. ISSN 0126-9754

[thumbnail of Jurnal_Johanes Manalu_LAPAN_2002.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Johanes Manalu_LAPAN_2002.pdf

Download (6MB) | Preview

Abstract

Banyak cara yang digunakan dalam mengklasifikasi citra. Salah satu caranya dengan menggunakan Fuzzy Logic yang terdiri dari Metode Klasifikasi Tegas dan Metode Klasifikasi Samar. Hasil Klasifikasi dengan menggunakan Fuzzy Logic dapat mengindentifikasi piksel campuran, sehingga dapat mengurangi persentase klas yang overlap dan yang unclassified. Model Klasifikasi Tak Terbimbing pada umumnya tidak mensyaratkan data yang berlebihan atau kelas tidak dikenal secara apriori. Metode Klasifikasi yang berdasarkan Logika Samar sangat memperhatikan heterogenitas kondisi permukaan bumi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Fuzzy logic, Remote sensing images, Hard classifier, Soft classifier
Subjects: Taksonomi LAPAN > Teknologi Penginderaan Jauh > Penelitian, Pengkajian, dan Pengembangan > Pemanfaatan Penginderaan Jauh > Pengolahan Data > Klasifikasi
Divisions: LAPAN > Deputi Penginderaan Jauh > Pusat Pemanfaatan Penginderaan jauh
Depositing User: - mayang -
Date Deposited: 28 Jul 2023 07:10
Last Modified: 30 Jul 2023 08:22
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/19548

Actions (login required)

View Item
View Item