Pengaruh perputaran modal kerja dan perputaran persediaan terhadap profitabilitas perusahaan subsektor farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sebelum dan sesudah Covid-19

Syafda Widiani Putri and Yulistia and Salfadri (2023) Pengaruh perputaran modal kerja dan perputaran persediaan terhadap profitabilitas perusahaan subsektor farmasi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia sebelum dan sesudah Covid-19. Ekasakti Matua Jurnal Manajemen, 1 (1): 7. pp. 50-59. ISSN 2985-6604

[thumbnail of Jurnal_Syafda Widiani Putri_Universitas Ekasakti_2023-7.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Syafda Widiani Putri_Universitas Ekasakti_2023-7.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (650kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perputaran modal kerja dan perputaran persediaaan terhadap profitabilitas perusahaan baik secara parsial maupun simultan dan untuk mengetahui perbedaan perputaran modal kerja dan perputaran persediaan sebelum dan sesudah covid-19. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kuantitatif menggunakan alat bantu eviews 9 dan SPSS 16. Metode analisis data yaitu regresi data panel dan uji beda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa secara parsial perputaran modal kerja berpengaruh negatif dan signifikan terhadap profitabilitas, perputaran persediaan berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap profitabilitas, sedangkan secara simultan perputaran modal kerja dan perputaran persediaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap profitabilitas perusahaan subsektor farmasi. Tidak terdapat perbedaan yang signifikan antara perputaran modal kerja dan perputaran persediaan sebelum dan sesudah covid-19. saran yang dapat diberikan kepada perusahaan yaitu sebaiknya tim manajemen lebih memperhatikan lagi faktor pendukung modal kerja seperti jumlah persediaan, piutang perusahaan yang terlalu besar dan syarat penjualan kredit perusahaan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Profitability, Working capital turnover, Inventory turnover
Subjects: Administration & Management > Inventory Control
Administration & Management > Management Practice
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 12 Jul 2023 03:12
Last Modified: 12 Jul 2023 05:15
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/19544

Actions (login required)

View Item
View Item