Pengaruh kesulitan keuangan, risiko litigasi, dan political cost terhadap konservatisme akuntansi

Nicko, Wiecandy and Khairunnisa, Khairunnisa (2020) Pengaruh kesulitan keuangan, risiko litigasi, dan political cost terhadap konservatisme akuntansi. JAE (Jurnal Akuntansi dan Ekonomi), 5 (3): 7. pp. 64-73. ISSN 2721-9313

[thumbnail of Jurnal_Nicko Wiecandy_Universitas Telkom Bandung_2020-7.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Nicko Wiecandy_Universitas Telkom Bandung_2020-7.pdf - Published Version

Download (784kB) | Preview

Abstract

Konservatisme adalah suatu tindakan kehati-hatian yang diimplementasikan dengan mengakui segera biaya yang akan mungkin terjadi dan tidak segera mengakui pendapatan walau kemungkinan terjadinya besar yang bertujuan menghindari ketidakpastian dalam perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kesulitan Keuangan, Risiko Litigasi, dan Political Cost terhadap Konservatisme Akuntansi. Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan sub sektor makanan dan minuman yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2014- Teknik penentuan sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling dan diperoleh 10 (sepuluh) perusahaan pada perusahaan makanan dan minuman dengan periode pengamatan selama 5 (lima) tahun sehingga dalam penelitian ini diperoleh 50 data observasi. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi data panel dengan menggunakan software EVIEWS 10. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Kesulitan Keuangan, Risiko Litigasi, dan Political Cost berpengaruh secara simultan terhadap Konservatisme Akuntansi. Secara parsial political cost berpengaruh secara negatif terhadap konservatisme akuntansi, sementara kesulitan keuangan dan risiko litigasi tidak berpengaruh terhadap konservatisme akuntansi.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Konservatisme akuntansi, Kesulitan keuangan, Risiko litigasi, Biaya politik
Subjects: Economics and Business
Economics and Business > Banking & Finance
Depositing User: - Rulina Rahmawati
Date Deposited: 13 Jul 2023 07:10
Last Modified: 13 Jul 2023 07:10
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/19370

Actions (login required)

View Item
View Item