Implikasi penerbitan Safety Guide IAEA SG GS-G-3,5: fasilitas dan aktifitas nuklir terhadap RSG GA Siwabessy

Reinhard Pardede (2010) Implikasi penerbitan Safety Guide IAEA SG GS-G-3,5: fasilitas dan aktifitas nuklir terhadap RSG GA Siwabessy. In: Prosiding Seminar Nasional Teknologi dan Aplikasi Reaktor Nuklir Tahun 2010, 23 Nov 2010, Serpong.

[thumbnail of Prosiding_Reinhard Pardede_Pusat Reaktor Serba Guna_2010.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Reinhard Pardede_Pusat Reaktor Serba Guna_2010.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Implikasi penerbitan IAEA SG GS-G-3.5: 2009 fasilitas dan aktifitas nuklir pengganti 50-C-Q13: 1996 terhadap RSG GA Siwabessy. Untuk menyesuaikan dengan keadaan sekarang maka Badan Tenaga Atom Internasional- IAEA telah mencabut Dokumen IAEA Safety Series No. 13: 1996 Operasi Fasilitas Aktifitas dan menggantinya dengan IAEA Safety Guide: GS-G-3.5: 2009: Sistem Manajemen untuk Instalasi Nuklir. Pelaksanaan GS-G-3.5: 2009: diatur oleh UU No. 43/2006. IAEA Safety Guide GS-G-3.5: 2009: meliputi tahap: evaluasi tapak, desain, konstruksi, komisioning, operasi sampai dekomisioning pada fasilitas instalasi nuklir. Banyak terjadi perubahan, antara lain kerangka dokumen kualitas diperbanyak menjadi 12 unsur, yaitu: tujuan, ruang lingkup, tanggung jawab, definisi, acuan, prasyarat, tindak pencegahan, batasan, tindakan, verifikasi, kriteria keberterimaaan, rekaman dan lembar pemeriksaan, dari sebelumnya hanya 8 unsur saja. Adanya perubahan terminologi peristilahan baru, seperti Manajer Senior yaitu kepemimpinan yang lebih antipati dibandingkan dengan sistem lama. Manajer Senior melakukan manajeran manajemen resiko. Masalah sumber daya manusia (SDM) tidak lagi berdiri sendiri melainkan terkait langsung dengan teknologi reaktor yang disebut sebagai interaksi PTO (personal teknologi- organisasi Reaktor). Perubahan - perubahan ini diwujudkan terhadap pengelolaan instalasi nuklir Reaktor Serba Guna G.A. Siwabessy Serpong khususnya , sehingga oleh karenanya beberapa dokumen Reaktor Serba Guna G.A. Siwabessy Serpong perlu dilakukan kaji-ulang.

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: IAEA GS-G-3.5:2009, Manajer Senior, Manajemen Resiko, 12 unsur.
Subjects: Taksonomi BATAN > Manajemen > Sistem Mutu > Penilaian Kesesuaian
Taksonomi BATAN > Manajemen > Sistem Mutu > Penilaian Kesesuaian
Taksonomi BATAN > Manajemen > Organisasi dan Tata Laksana > Tata Laksana
Taksonomi BATAN > Manajemen > Organisasi dan Tata Laksana > Tata Laksana
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 15 Sep 2023 07:39
Last Modified: 15 Sep 2023 07:39
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/19360

Actions (login required)

View Item
View Item