Wahyu, Sasongko Putro and Robiatul, Muztaba and Wirid, Birastri and Annisa, Novia Indra Putri and Nindhita, Pratiwi and Hakim, Luthfi Malasan (2018) Pengembangan Sistem Sudden Ionospheric Disturbance (SID) berbasis Internet of Things (Iot) di Itera Astronomical Observatory (IAO), Lampung, Indonesia. In: "Seminar Nasional Antariksa 2017" Sains Antariksa untuk Indonesia Maju dan Mandiri, 22 November 2017, Bandung.
Prosiding_Wahyu_LAPAN_2018.pdf - Published Version
Download (4MB) | Preview
Abstract
Gangguan Coronal Mass ejection (CME) akan berdampak pada teknologi berbasis ruang angkasa seperti teknologi satelit komunikasi, satelit cuaca hingga dapat merugikan kehidupan di Bumi. Tulisan ini akan membahas desain dan pengembangan sistem detektor gangguan ionosfer Sudden Ionospheric Disturbance (SID) berbasis Internet of Thing (loT). Konsep dasar desain dan pengembangan SID berbasis loT ini merupakan konsep baru untuk penyimpanan dan pemrosesan data dari gangguan ionosfer yang diterima. Kebanyakan sistem telah ada hanya menyimpan di dalam File Transfer Protocol (FTP) dan tidak terdapat sistem pengolahan data. Hasil dari desain pengembangan sistem mendapatkan bahwa sistem SID berbasis loT dikembangkan menggunakan sistem penyimpanan dropbox yang berkapasitas 10Gb dengan kecepatan akses dan pengolahan 10 menit/20.000 data menggunakan spesifikasi komputer menengah sejumlah tiga unit. Akhirnya pada kajian ini berhasil dipaparkan desain dan konsep pengembangan SID konvensional (menggunakan FTP) menjadi loT dan pengolahan data secara struktur.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Sudden Ionospheric Disturbance (SID), Internet of Thing (IoT), ITERA Astronomical Observatory (IAO), File Transfer Protocol (FTP), File transfer protocol (computer network protocol), Ionospherics |
Subjects: | Atmospheric Sciences Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Antariksa > Dinamika Ionosfer dan Cuaca Antariksa |
Divisions: | LAPAN |
Depositing User: | - Aullya - |
Date Deposited: | 05 Sep 2023 07:47 |
Last Modified: | 05 Sep 2023 07:47 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/19267 |