Teknologi nano dalam struktur silika alumina lempung alam dan terapannya di masa depan

Yateman Arryanto (2004) Teknologi nano dalam struktur silika alumina lempung alam dan terapannya di masa depan. Prosiding Pertemuan dan Presentasi Ilmiah Penelitian Dasar Ilmu Pengetahuan dan Teknologi Nuklir: 1. pp. 1-11. ISSN 0216-3128

[thumbnail of 1 Proceeding_Yateman_BATAN_2004.pdf]
Preview
Text
1 Proceeding_Yateman_BATAN_2004.pdf - Published Version

Download (2MB) | Preview

Abstract

Teknologi nano dalam pembuatan material baru telah berkembang pesat di abad ke 21 ini. Material super kondukor, super magnetik, katalis dan foto katalis baru hasil teknologi nano telah dihasilkan oleh banyak peneliti. Material baru tersebut dapat dihasilkan secara sintetik maupun yang dikembangkan dari bahan alam. Salah satu material alam yang memungkinkan untuk direkayasa adalah material lempung. Material lempung memiliki struktur yang berlapis dan kemampuan untuk mengembang (swellability) yang tinggi. Berdasarkan sifat mengembang tersebut memungkinkan lempung untuk direkayasa secara nano guna menghasilkan material baru dengan aplikasi yang baru pula. Dalam makalah ini akan diuraikan pula bagaimana aplikasi dari lempung terpilar hasil rekayasa. Dan secara khusus juga diuraikan rekayasa dan aplikasi lempung terpilar yang dbibuat dari lempung bentonit alam Indonesia.

Item Type: Article
Subjects: Energy > Electric Power Production
Divisions: BATAN
IPTEK > BATAN
Depositing User: Sdr Atam Ependi
Date Deposited: 27 Jul 2023 13:56
Last Modified: 27 Jul 2023 13:56
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/19058

Actions (login required)

View Item
View Item