Hermanto, Hermanto and Arita, Marini and Arifin, Maksum (2021) Implementasi nilai pendidikan multikultural di SD Negeri Sangiang Pulau Kabupaten Bima. Jurnal Pendidikan Dasar Nusantara, 6 (2): 11. pp. 142-154. ISSN 2460-6324
Jurnal_Hermanto_Universitas Negeri Jakarta_2021-11.pdf - Published Version
Download (941kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan yaitu; 1). Peran kepala sekolah dalam implementasi nilai pendidikan multikultural di sekolah, 2). Peran guru dalam mengimplementasikan nilai pendidikan multikultural di sekolah, 3). Pentingnya pendidikan multikultural bagi peserta didik di SD Negeri Sangiang Pulau. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif deskriptif dengan sumber data diperoleh dari kepala sekolah, guru dan siswa. Analisis data yang digunakan yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan/ferivikasi. Teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara, dan dokumentasi hingga triangulasi. Hasil dari penelitian ini adalah implementasi nilai pendidikan multikultural dapat dilakukan melalui kegiatan intrakurikuler disekolah dapat dilakukan dengan penguatan materi tentang keberagaman yaitu tentang beragam suku, budaya, agama dan adat istiadat. Sementara dalam kegiatan ekstrakurikuler dapat dilakukan dengan kegiatan kemah kebudyaan, karnaval pakaian adat istiadat tiap-tiap daerh yang ada di indonesia dan pendalaman mengenai bhineka tunggal ika dan pancasila.
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Pendidikan multikultural, Nilai multikultural, Sekolah dasar |
Subjects: | Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities |
Depositing User: | - Rulina Rahmawati |
Date Deposited: | 04 Jul 2023 07:27 |
Last Modified: | 04 Jul 2023 07:27 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/18807 |