Penentuan Cu(II), Pb(II), Cd(II) dan Zn(II) dalam uranium secara pelucutan (striping) voltametri anodik dalam media karbonat

Saryati, Saryati and Yoshida, Yoshida and Auyogi, Auyogi (1994) Penentuan Cu(II), Pb(II), Cd(II) dan Zn(II) dalam uranium secara pelucutan (striping) voltametri anodik dalam media karbonat. In: Proceedings Seminar Sains dan Teknologi Nuklir PPTN-BATAN, 7-9 Februari 1994, Bandung.

[thumbnail of Prosiding_Saryati_Pusat Penelitian Sains Materi_1994.pdf]
Preview
Text
Prosiding_Saryati_Pusat Penelitian Sains Materi_1994.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Telah dipelajari penentuan Cu(II), Pb(II), Cd(II) dan Zn(II)dalam uranium secara striping voltametri anodik, dalam media bufer karbonat. Kurva standar dengan linieritas cukup bagus dapat diperoleh. Dari kurva standar ini diperkirakan batas deteksi masing-masing ion adalah 10 ppb untuk Cu(II), 3 ppb untuk Pb(II), 2 ppb untuk Cd(II) dan 1 ppb untuk Zn(II). Konsentrasi Cu(II), Pb(II) dan Cd(II) dalam uranium dapat ditentukan secara serentak. Sedangkan Zn(II) tidak dapat ditentukan. Hasil penentuan ion-ion dalam uranium standar JAERI mempunyai kesalahan 75% untuk Cd(II), 4% untuk Cu(II) dan 0% untuk Pb(II).

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Uncontrolled Keywords: Uranium, Bahan nuklir, Nuklir
Subjects: Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Elektromekanik dan Kendali > Elektromekanik
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Elektromekanik dan Kendali > Elektromekanik
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Karakterisasi Bahan Bakar Nuklir
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Karakterisasi Bahan Bakar Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Bahan Maju
IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Bahan Maju
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 22 Jun 2023 03:04
Last Modified: 22 Jun 2023 03:04
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/18724

Actions (login required)

View Item
View Item