Alfred Sitindjak (2002) Kajian tentang masalah dalam pemanfaatan satelit penginderaan jauh komersial resolusi tinggi. In: Hasil litbang Pusat Analisis dan Informasi Kedirgantaraan LAPAN 2002 : Kajian kebijakan nasional keantariksaan. LAPAN, Jakarta, pp. 109-140. ISBN 979-8554-60-4
Bunga rampai_Alfred Sitindjak_Hal. 109-140_2002.pdf
Download (785kB) | Preview
Abstract
Saat ini, sejumlah satelit penginderaan jauh komersial resolusi tinggi telah beroperasi. Sebagian besar dari satelit-satelit tersebut telah dimiliki dan dioperasikan oleh pihak swasta. Melihat prospek bisnisnya yang cukup menjanjikan, di masa datang jumlah satelit penginderaan jauh komersial resolusi tinggi akan terus meningkat, dan kepemilikan dan pengoperasian satelit-satelit seperti itu sepenuhnya akan berada ditangan pihak swasta. Di samping data/citra satelit penginderaan jauh komersial resolusi tinggi telah memberikan manfaat yang besar kepentingan sipil, pada saat yang bedasarkan juga telah bermanfaat untuk maksud militer. Karena sifatnya yang komersial, resolusinya yang tinggi dan data/citranya yang guna ganda, satelit telah menimbulkan dampak negatip terutama bagi kepentingan negara-negara berkembang. Dalam makalah ini, dengan menggunakan metoda ataupun pendekatan analisa deskriptif, akan diidentifikasi masalah-masalah tersebut dan sekaligus analisis untuk pemecahannya. Selain itu, pemikiran mengenai upaya Indonesia dalam pemanfaatan satelit penginderaan jauh komersial resolusi tinggi dan masalahnya yang terkait juga akan disajikan
Item Type: | Book Section |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | high resolution commercial remote sensing satellites; study - problems and solutions |
Subjects: | Taksonomi LAPAN > Kajian Kebijakan Penerbangan dan Antariksa > Kajian > Pertahanan Keamanan Penerbangan dan Antariksa Taksonomi LAPAN > Kajian Kebijakan Penerbangan dan Antariksa > Kajian > Politik Penerbangan dan Antariksa Taksonomi LAPAN > Kajian Kebijakan Penerbangan dan Antariksa > Manajemen > Penelitian dan Pengembangan Penerbangan dan Antariksa > Bidang Teknologi Penginderaan Jauh |
Divisions: | LAPAN > Sekretaris Utama LAPAN > Pusat Kajian Kebijakan Penerbangan Dan Antariksa |
Depositing User: | - Dina - |
Date Deposited: | 26 Aug 2023 07:58 |
Last Modified: | 26 Aug 2023 07:58 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/18025 |