Pemanfaatan kecerdasan buatan pada media pembelajaran berbantuan google assistant : penelitian tindakan kelas pada materi Hukum Newton

Arip Nurahman and Pandu Pribadi (2022) Pemanfaatan kecerdasan buatan pada media pembelajaran berbantuan google assistant : penelitian tindakan kelas pada materi Hukum Newton. Jurnal Genesis Indonesia (JGI), 1 (1): 4. pp. 24-32. ISSN 2962-5750

[thumbnail of Jurnal_Arip Nurahman_Institut Pendidikan Indonesia Garut_2022.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Arip Nurahman_Institut Pendidikan Indonesia Garut_2022.pdf

Download (522kB) | Preview

Abstract

Telah dilakukan proses kegiatan belajar mengajar (KBM) fisika saat masa pandemi Covid-19 pada pokok bahasan Hukum Newton berbantuan Aplikasi Kecerdasan Buatan Google Assistant di SMKN 1 Rajadesa Ciamis Jawa Barat pada program keahlian Teknik Kendaraan Ringan Otomotif kelas X, sebanyak 35 siswa mencoba menggunakan perangkat lunak kecerdasan buatan Google Assistant pada smartphone
mereka, sebanyak 30 siswa menyatakan senang dan tertarik terhadap proses belajar mengajar fisika pada pokok bahasan Hukum Newton dan 5 siswa lainnya masih tergolong sukar menggunakan media pembelajaran berbasis kecerdasan buatan Google Assistant. Penulis percaya jika siswa terus diarahkan untuk belajar secara teratur menggunakan media pembelajaran terkini akan memotivasi dan meningkatkan minat belajar mereka terhadap mata pelajaran fisika.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Kecerdasan Buatan ; Fisika; Motivasi Belajar ; Minat Belajar
Subjects: Social and Political Sciences > Education, Law, & Humanities
Depositing User: - Dina -
Date Deposited: 15 Jun 2023 09:50
Last Modified: 15 Jun 2023 09:50
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/17895

Actions (login required)

View Item
View Item