Lapisan ionosfer dan perambatan gelombang radio HF

Sri, Suhartini (2007) Lapisan ionosfer dan perambatan gelombang radio HF. In: Lapisan ionosfer, manajemen frekuensi, dan teknis komunikasi radio. LAPAN, Jakarta, pp. 37-54. ISBN 978-979-1458-00-9

[thumbnail of Bunga rampai_Sri Suhartini_Hal. 37-54_2007.pdf]
Preview
Text
Bunga rampai_Sri Suhartini_Hal. 37-54_2007.pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Gelombang radio dalam rentang frekuensi tinggi (HF : 3 — 30 MHz) yang digunakan dalam komunikasi SSB, memanfaatkan lapisan ionosfer untuk dapat menjangkau jarak jauh. Ketika gelombang radio sampai di ionosfer, akan dibelokkan secara bertahap sampai akhimya keluar dari lapisan ionosfer dan kembali menuju bumi. Karakteristik ionosfer yang dipengaruhi oleh berbagai fenomena seperti aktivitas matahari dan medan magnet bumf membuat komunikasi jenis ini sangat bergantung pada kondisi alam. Selain itu, gelombang radio yang dapat dikembalikan oleh ionosfer juga tergantung pada parameter-parameter lain seperti frekuensi, jarak dan sudut pancarnya.

Item Type: Book Section
Uncontrolled Keywords: Ionosfer, Gelombang radio HF
Subjects: Taksonomi LAPAN > Sains Antariksa dan Atmosfer > Penelitian, Pengembangan, dan Perekayasaan > Sains Antariksa > Dinamika Ionosfer dan Cuaca Antariksa
Divisions: LAPAN > Deputi Sains Antariksa Dan Atmosfer > Pusat Sains Antariksa
Depositing User: - Dina -
Date Deposited: 05 Jun 2023 06:05
Last Modified: 05 Jun 2023 06:05
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/17591

Actions (login required)

View Item
View Item