Kemampuan operasional perangkat lunak pengontrol dan pemroses data difraktometer neutron

Engkir Sukirrman and Achmad Arslan (1989) Kemampuan operasional perangkat lunak pengontrol dan pemroses data difraktometer neutron. Proceeding seminar seperempat abad reaktor nuklir mengabdi ilmu pengetahuan dan teknologi: 14. pp. 1-5.

[thumbnail of 14 Proceeding_Engkir_BATAN_1989.pdf]
Preview
Text
14 Proceeding_Engkir_BATAN_1989.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview

Abstract

Kemampuan operasional perangkat lunak pengontrol dan pemroses data (PENAKTROL SESTA) difraktometer neutron telah dipelajari. Masalah yang dipelajari adalah kemampuan menyetel sudut, step scanning, analisis data, dan analisis rietveld. Operasi dilakukan dengan menggunakan PC-98XL 16 bit. Hasilnya menunjukan bahwa PENAKTROL SESTA mampu :
1. Melakukan penyetelan sudut secara sinkron.
2. Mengontrol / mengendalikan sistem dan melakukan pencacahan, sesuai dengan syarat batas yang dikehendaki.
3. Melakukan perhitungan - perhitungan serta mencetak semua data dan gambar yang tampil pada layar.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Instrumentasi Nuklir > Teknik Akuisisi Data dan Pengolahan Sinyal
Taksonomi BATAN > Rekayasa Perangkat dan Fasilitas Nuklir > Instrumentasi Nuklir > Teknik Akuisisi Data dan Pengolahan Sinyal
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Pemanfaatan Reaktor > Teknologi Berkas Neutron
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Pemanfaatan Reaktor > Teknologi Berkas Neutron
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Instrumentasi dan Kendali Reaktor
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Teknologi Reaktor > Instrumentasi dan Kendali Reaktor
Divisions: BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Bahan Maju
IPTEK > BATAN > Pusat Sains dan Teknologi Bahan Maju
Depositing User: Sdr Atam Ependi
Date Deposited: 11 Jun 2023 02:50
Last Modified: 11 Jun 2023 02:50
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/17394

Actions (login required)

View Item
View Item