Igif G.Prihanto (2008) Kajian publikasi ilmiah peneliti LAPAN pada media komunikasi ilmiah. In: Teknologi informasi dan komunikasi. Massma Sikumbang, Jakarta, pp. 134-144. ISBN 978-8554-81-7
Bunga rampai_Igif G. Prihanto_Hal. 134-144_ 2008.pdf
Download (721kB) | Preview
Abstract
Penelitian ini bertujuan mengetahui apakah terdapat perbedaan jumlah karya individu dan karya kolaborasi publikasi ilmiah peneliti LAPAN dalam bidang kedirgantaraan periode 2002-2006, yang difokuskan pada bidang penginderaan jauh, bidang teknologi dirgantara, dan bidang sains, pengkajian dan informasi kedirgantaraan yang dipublikasikan melalui media komunikasi ilmiah dalam bentuk Jurnal Ilmiah dan Majalah Sains Antariksa. Pengumpulan data dilakukan melalui pemeriksaan dan pencatatan publikasi ilmiah pada media tersebut. Teknik analisis melalui aplikasi metode statistik non parametrik Chi-Kuardrat ( x2 ) dengan tingkat signifikan. α = 0,05 untuk menguji ada tidaknya perbedaan jumlah karya individu dan karya kolaborasi publikasi ilmiah peneliti LAPAN pada media komunikasi tersebut. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan karya individu dan karya kolaborasi publikasi ilmiah peneliti LAPAN pada media komunikasi tersebut.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Subjects: | Library & Information Sciences Library & Information Sciences > Library Marketing & User Services Taksonomi LAPAN > Teknologi Informasi dan Komunikasi > Layanan Teknologi Informasi dan Komunikasi Taksonomi LAPAN > Teknologi Informasi dan Komunikasi > Sistem Informasi |
Divisions: | LAPAN > Sekretaris Utama LAPAN > Pusat Kajian Kebijakan Penerbangan Dan Antariksa |
Depositing User: | - Dina - |
Date Deposited: | 30 May 2023 06:29 |
Last Modified: | 30 May 2023 12:44 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/17284 |