PERCOBAAN EPITHERMAL AKTIVASI ANALISIS NEUTRON MENGGUNAKAN REFERENCE MATERIAL BCR 063R SKIM MILK POWDER DI FASILITAS RABBIT SISTEM RSG-GAS

Mustofa, Kawkab and Sufmawan, Asnul and Hartaman, Saleh and Sunarko, Sunarko (2013) PERCOBAAN EPITHERMAL AKTIVASI ANALISIS NEUTRON MENGGUNAKAN REFERENCE MATERIAL BCR 063R SKIM MILK POWDER DI FASILITAS RABBIT SISTEM RSG-GAS. PROSIDING SEMINAR NASIONAL TEKNOLOGI DAN APLIKASI REAKTOR NUKLIR. pp. 245-253. ISSN 978-979-17109-8-5

[thumbnail of 31_kawkab.pdf]
Preview
Text
31_kawkab.pdf

Download (642kB) | Preview

Abstract

PERCOBAAN EPITHERMAL AKTIVASI ANALISIS NEUTRON MENGGUNAKAN REFERENCE MATERIAL BCR 063R SKIM MILK POWDER DI FASILITAS RABBIT SISTEM RSG-GAS. Telah dilakukan percobaan neutron epithermal dengan sampel susu BCR 063R menggunakan RS-3 RSG-GAS. Percobaan dilakukan dengan variasi 3 buah filter yaitu flexi boron, cadmium dan boron karbida. Sampel diiradiasi dengan daya 1 MW, waktu 3 menit, waktu tunda 5 menit dan waktu cacahan 3 menit. Hasil terbaik diperoleh menggunakan Filter flexi boron dengan paparan berkisar antara 200-300 mR/h, sedangkan dari spectrum memperlihatkan adanya energy 442,9 keV yang menurut acuan energy ini diemisikan oleh unsur Yodium (I) hasil reaksi dengan neutron epithermal.
Kata kunci : AAN, epithermal

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Reaktor > Operasi
Taksonomi BATAN > Reaktor Nuklir > Operasi dan Pemeliharaan Reaktor > Operasi
Divisions: BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
IPTEK > BATAN > Pusat Reaktor Serba Guna
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 15 May 2018 08:50
Last Modified: 31 May 2022 09:13
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/1723

Actions (login required)

View Item
View Item