Choiruddin, Suwardi (2001) Rancangan database kepakaran peneliti. In: Kedirgantaraan : kajian kebijakan, hukum dan informasi. LAPAN, Jakarta, pp. 178-186. ISBN 979-8554-48-5
Bunga rampai_Choiruddin dk_Hal. 178-186.pdf
Download (2MB) | Preview
Abstract
Dalam suatu lembaga litbang, sumber daya manusia merupakan unsur pelaksana yang sangat menentukan keberhasilan pelaksanaan tugas pokok dan fungsi dari lembaga yang bersangkutan. Bahkan produktivitas hasil-hasil litbang suatu lembaga sangat ditentukan oleh kemampuan atau kepakaran bidang penelitian dari sumber daya manusia yang tersedia. Sehubungan dengan hal di atas, maka LAPAN sebagai pusat informasi kedirgantaraan nasional dalam rangka mengembangkan Sistem Informasi Kcdirgantaraan Nasional perlu membangun database kepakaran peneliti yang nantinya diharapkan dapat diakses pada jaringan Internet. Pembangunan Database ini dengan menggunakan bahasa pemrograman Microsoft Access.
Item Type: | Book Section |
---|---|
Subjects: | Computers, Control & Information Theory Computers, Control & Information Theory > Computer Software Computers, Control & Information Theory > Applications Software Taksonomi LAPAN > Teknologi Informasi dan Komunikasi > Sistem Informasi |
Divisions: | LAPAN > Sekretaris Utama LAPAN > Pusat Kajian Kebijakan Penerbangan Dan Antariksa |
Depositing User: | - Dina - |
Date Deposited: | 23 May 2023 03:26 |
Last Modified: | 23 May 2023 03:26 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/16986 |