Analisa balok kantilever dengan beban terbagi merata

Disabella, Dayera and Musa, Bondaris Palungan and Febrian, Ohello (2022) Analisa balok kantilever dengan beban terbagi merata. G-TECH: Jurnal Teknologi Terapan, 6 (2): 27. 324 -332. ISSN 2580-8737

[thumbnail of Jurnal_Disabella Dayera_Universitas Kristen Papua Sorong_2022.pdf]
Preview
Text
Jurnal_Disabella Dayera_Universitas Kristen Papua Sorong_2022.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (422kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk menyelidiki pengaruh beban yang terbagi secara merata terhadap deformasi yang terjadi pada sebuah balok kantiliver dengan melihat nilai slope dan defleksinya pada dua jenis material yaitu baja dan alumunium. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode integral ganda. Adapun hasil penelitian terhadap balok kantilever (baja dan aluminium) yang diberi beban terbagi secara merata yaitu untuk beban yang sama (6 N/m), perputaran sudut material baja lebih kecil dari perputaran sudut Alumunium , sehingga memperlihatkan hubungan slope dan beban yang diberikan bersifat linier. Sedangkan, untuk nilai defleksi pada beban yang sama (6 N/m), nilai defleksi material Alumunium (0,82 mm) lebih besar dari defleksi atau lendutan material baja (0,29 mm), disebabkan karena elestitsitas material Alumunium (EAl = 70 GPa) lebih kecil dari elastisitas baja (ESt = 200 GPa).

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Defleksi, Balok kantilever, Slope, Baja, Alumunium
Subjects: Building Industry Technology > Construction Materials, Components, & Equipment
Industrial & Mechanical Engineering > Tooling, Machinery, & Tools
Depositing User: Djaenudin djae Mohamad
Date Deposited: 22 May 2023 03:14
Last Modified: 22 May 2023 03:14
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/16879

Actions (login required)

View Item
View Item