Kajian keanggotaan Indonesia pada APSCO ditinjau dari aspek politik

Totok, Sudjatmiko (2009) Kajian keanggotaan Indonesia pada APSCO ditinjau dari aspek politik. In: Kajian kebijakan kedirgantaraan (aspek teknik, sosial, ekonomi, hukum dan informasi). Massma Sikumbang, Jakarta, pp. 57-68. ISBN 978-602-8564-12-0

[thumbnail of Bunga rampai_Totok Sudjatmiko_Hal. 57-68_2009.pdf]
Preview
Text
Bunga rampai_Totok Sudjatmiko_Hal. 57-68_2009.pdf

Download (869kB) | Preview

Abstract

Keanggotaan Indonesia pada organisasi internasional merupakan bagian dari perjuangan mengejar kepentingan nasional. Dikaitkan dengan pembentukan APSCO sebagai organisasi kerjasama keihtariksaan yang bersifat multilateral, Indonesia dapat mengejar kepentingan nasional dengan membangun hubungan dengan kawasan secara keseluruhan. Aturan .tentang keanggotan dan keikut sertaan Indonesia di organisasi internasional mensyaratkan beberapa manfaat yang perlu dipenuhi. Salah satu manfaat itu adalah manfaat diibidang politik. Makalah ini disusun dengan mempertimbangkan APSCO sebagai kerjasama multilateral dan berusaha menjawab manfaat keanggotaan Indonesia pada APSCO dilihat dari aspek politik

Item Type: Book Section
Subjects: Taksonomi LAPAN > Kajian Kebijakan Penerbangan dan Antariksa > Kajian > Politik Penerbangan dan Antariksa
Divisions: LAPAN > Sekretaris Utama LAPAN > Pusat Kajian Kebijakan Penerbangan Dan Antariksa
Depositing User: - Dina -
Date Deposited: 16 May 2023 02:59
Last Modified: 16 May 2023 02:59
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/16170

Actions (login required)

View Item
View Item