Identifikasi fasa paduan AIMg-2 dengan metode defraksi sinar x dan metalografi selektif

M.Husna Al Hasa and J.B. Hersubeno and Nusin Samosir (1995) Identifikasi fasa paduan AIMg-2 dengan metode defraksi sinar x dan metalografi selektif. Proceedings Seminar Sains dan Teknologi Nuklir PPTN-BATAN, 21-22 Maret 1995, Bandung.. pp. 272-279.

[thumbnail of Prosiding_M Husna Al Hasa_Pusat Elemen Bakar Nuklir_1995.pdf]
Preview
Text
Prosiding_M Husna Al Hasa_Pusat Elemen Bakar Nuklir_1995.pdf - Published Version

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://-

Abstract

Paduan AIMg-2 digunakan sebagai bahan pembungkus elemen bakar reaktor riset G.A. Siwabessy. Pada proses fabrikasinya, pambungkus elemen bakar di rol dan dikenal perlakuan panas. Proses perolan dapat mengakibatkan deformasi pada pembungkus elemen bakar. Pada jenis paduan AIMg, deformasi pada tingkat tertentu yang tidak dibarengi dengan perlakuan panas yang sesuai akan mempercepat kecenderungan pembentukan endapan senyawa antar-logam di sepanjang batas butir. Karena sifatnya yang lebih anodik daripada fasa matriknya, kehadiran fasa endapan ini sangat tidak diinginkan.Pembungkus akan terkorosi intergranular bila berada dalam media korosif. Untuk mengamati fenomena fasa endapan ini, pelat paduan AIMg-2 dideformasi hingga 133 % dengan cara pengerolan pada temperatur 400°C, 450°C dan 500°C. Pelat kemudian dianil pada temperatur 426 C sciama 1 jam. Pengamatan pembentukan faaa endapan dilakukan dengan difraktometer sinar x dan uji metalografi selektif. Dari pengamatan dapat ditunjukkan bahwa proses pembentukan fasa endapan tidak terjadi pada pengerolan pada temperatur 400°C.Kecenderungan terjadinya fasa endapan dapat dijumpai pada proses perolan pada temperatur 450°C dan 500°C dan di identifikasi sebagai senyawa AI₃Mg₂.

Item Type: Article
Subjects: Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Karakterisasi Bahan Bakar Nuklir
Taksonomi BATAN > Daur Bahan Bakar Nuklir dan Bahan Maju > Bahan Bakar Nuklir > Teknik Karakterisasi Bahan Bakar Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi Bahan Bakar Nuklir
Depositing User: - Rahmahwati -
Date Deposited: 08 May 2023 02:52
Last Modified: 08 May 2023 02:53
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/15967

Actions (login required)

View Item
View Item