I Wayan Suantika (2012) Tinggalan Arkeologi masa Klasik Di Kecamatan Gerokgak, Kabupaten Buleleng. Forum Arkeologi, 25 (1). pp. 49-59. ISSN 0854-3232
377 - Published Version
Download (26kB)
Abstract
Pengungkapan tinggalan arkeologi seperti miniatur candi; arca dewi dan Arca Nandi yang telah ditemukan di Kecamatan Gerokgak, menjadi sangat penting karena ditemukan di wilayah Bali bagian barat, yang selama ini miskin dengan temuan-temuan dari masa klasik dan diduga kuat memilki makna dari segi perkembangan budaya Hindu di Bali. Dengan tujuan berusaha mengungkapkan makna dan fungsi tinggalan-tinggalan arkeologi tersebut bagi masyarakatnya. Untuk dapat mengungkapkan dengan sebaik dan selengkap mugkin, maka dalam penelitian ini diterapkan metode pengumpulan data melalui perpustakaan, dan survey di lokasi temuan, inventaris, dokumentasi serta analisis artefaktual, analisis lingkungan, dan analisis komparatif diterapkan untuk mendapat data. Dapat diduga pada sekitar abad 10 -12 masehi, di Bali bagian barat pernah ada pemukiman masyarakat yang memeluk agama Hindu dengan bukti-bukti arkeologis berupa bangunan suci (miniatur candi) dan arca-arca untuk kepentingan agam
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | tinggalan arkeologi, Masa klasik, Hindu |
Subjects: | Social and Political Sciences > Archaeology |
Divisions: | OR_Arkeologi_Bahasa_dan_Sastra > Arkeologi_Prasejarah_dan_Sejarah |
Depositing User: | Anak Agung Ayu Trisnadewi |
Date Deposited: | 02 May 2023 00:18 |
Last Modified: | 02 May 2023 00:18 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/15851 |