Ignasius, Sutapa and Sri, Unon Purwati and Dina, Fajarwati (2000) Studi kelimpahan makroinvertebrata di beberapa anak sungai Ciliwung Hulu. Technical Report. Puslitbang Limnologi LIPI.
Laporan Teknik_Ignasius Sutapa_Limnologi_99-105_2000.PDF
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.
Download (1MB) | Preview
Abstract
Sebagaimana sudah diketahui oleh rnasyarakat luas baik nasional maupun intemasional, sungai merupakan sumber daya alam yang memiliki banyak fungsi. Di negara berkembang seperti Indonesia, air sungai disamping digunakan untuk memenuhi kebutuhan domestik sehari-hari (mandi, cuci, kakus, rnasak dll.) juga dimanfaatkan untuk pengairan pertanian, sumber air baku air minum (PAM) rnaupun untuk keperluan industri. Sungai Ciliwung membentang dari gunung Telaga Mandalawangi, kabupaten Bogar sebagai hulunya, sampai daerah Muara Angke, Jakarta Utara untuk daerah hilimya. Sungai ini mernpunyai panjang kurang lebih 76 km dengan luas DAS sekitar 322 km2 serta dibatasi oleh DAS Cisadane di sebelah barat dan DAS Citarurn disebelah timur. Sebagai salah satu sungai penting di propinsi Jawa Barat dan DKI Jakarta, sungai Ciliwungjuga menjadi penyangga keperluan sehari-hari masyarakat disepanjang DAS.
Item Type: | Monograph (Technical Report) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Makroinvertebrata, Sungai, Limnologi |
Subjects: | Environmental Pollution & Control > Water Pollution & Control |
Divisions: | OR Kebumian dan Maritim > Limnologi_dan_Sumber_Daya_Air |
Depositing User: | Saepul Mulyana |
Date Deposited: | 29 Apr 2023 08:50 |
Last Modified: | 29 Apr 2023 08:50 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/15822 |