Karakteristik fisika-kimia dan variasi musiman fitoplankton di perairan Situ Cibuntu

Fachmijani, Sulawesty and A., Damayanti (2000) Karakteristik fisika-kimia dan variasi musiman fitoplankton di perairan Situ Cibuntu. Technical Report. Puslitbang Limnologi LIPI.

[thumbnail of Laporan Teknik: Karakteristik fisika-kimia dan variasi musiman fitoplankton di perairan Situ Cibuntu]
Preview
Text (Laporan Teknik: Karakteristik fisika-kimia dan variasi musiman fitoplankton di perairan Situ Cibuntu)
Laporan Teknik_Fachmijani Sulawesty_Limnologi_214-222_2000.PDF
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Preview

Abstract

Situ merupakan salah satu tipe ekosistem perairan tawar tergenang yang berukuran kecil tetapi sangat bermanfaat dalam sistem penyerapan air, pengendalian banjir, irigasi, usaha perikanan, sarana rekreasi, dan lain-lain. Karena merupakan sistem terbuka maka situ terbuka menerima buangan secara terus-menerus dari daerah sekelilingnya yang akan mempengaruhi kondisi kualitas air dan biota didalarnnya. Suksesi musiman fitoplankton antara lain dipengaruhi oleh jumlah dan jenis nutrien, waktu tinggal, suhu, intensitas cahaya dan kecerahan, pemangsaan oleh zooplankton, dan kompetisi antar spesies.

Item Type: Monograph (Technical Report)
Uncontrolled Keywords: Fitoplankton, Situ, Limnologi
Subjects: Environmental Pollution & Control > Water Pollution & Control
Divisions: OR Kebumian dan Maritim > Limnologi_dan_Sumber_Daya_Air
Depositing User: Saepul Mulyana
Date Deposited: 29 Apr 2023 00:58
Last Modified: 29 Apr 2023 00:58
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/15807

Actions (login required)

View Item
View Item