Pemukiman masyarakat Ngaju di Hulu Daerah Aliran Sungai Kahayan dari abad ke-4 hingga ke-19 Masehi

Sunarningsih, Sunarningsih (2018) Pemukiman masyarakat Ngaju di Hulu Daerah Aliran Sungai Kahayan dari abad ke-4 hingga ke-19 Masehi. Naditira Widya, 12 (1): 2. pp. 23-38. ISSN 1410 - 0932

[thumbnail of 296] Text
296 - Published Version

Download (48kB)

Abstract

Keberadaan sungai bagi masyarakat yang tinggal di pedalaman sama pentingnya dengan keberadaan pantai bagi masyarakat pesisir. Salah satu masyarakat yang kehidupannya berkaitan dengan sungai adalah Ngaju, yang bertempat tinggal di Sungai Barito, Sungai Kapuas, dan Sungai Kahayan. Penelitian ini akan membahas kehidupan masyarakat Ngaju yang tinggal di tepian Sungai Kahayan dan anak sungainya. Tujuan penelitian adalah untuk mendapatkan gambaran perubahan kehidupan mereka di bagian hulu Sungai Kahayan, dari abad ke-4 Masehi hingga abad ke-19 Masehi. Tulisan ini bersifat deskriptif dengan penalaran induktif, dan menggunakan teori revolusi urban. Data arkeologi dan etnografi mencerminkan perkembang luasan dan lokasi pemukiman yang berada pada tataran kedua revolusi urban.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Revolusi urban, Hulu, Dayak Ngaju, Sungai Kahayan, Kalimantan Tengah urban revolution, upperstream, Dayak Ngaju, Kahayan River, Central Kalimantan
Subjects: Social and Political Sciences > Archaeology
Depositing User: Anif Maulidiawati
Date Deposited: 28 Apr 2023 05:20
Last Modified: 28 Apr 2023 05:20
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/15797

Actions (login required)

View Item
View Item