DATABASE SYSTEM DEVELOPMENT FOR COMPONENT RELIABILITY OF RSG-GAS BASED ON WEB

Mike Susmikanti, MS and Aep Saepudin, AS and Deswandri, DW (2016) DATABASE SYSTEM DEVELOPMENT FOR COMPONENT RELIABILITY OF RSG-GAS BASED ON WEB. In: Prosiding Seminar Nasional Teknologi Energi Nuklir 2016, 4-5 Agustus 2016, BATAM.

[thumbnail of PROSIDING_SENTEN_2016.pdf]
Preview
Text
PROSIDING_SENTEN_2016.pdf

Download (145MB) | Preview

Abstract

ABSTRACT
DATABASE SYSTEM DEVELOPMENT FOR COMPONENT RELIABILITY OF RSG-GAS
BASED ON WEB.
The Information of component reliability is necessary for the aging
management of RSG-GAS has not been well documented. Currently, the RSG-GAS
component data stored in the database are static, making it difficult to find the necessary
data. The database system is expected to be used in a dynamic system to obtain information
on repairing, maintenance, testing, and operation of each component of the system per time
period. The purpose of this study is to create and develop RSG-GAS database system for
component reliability by utilizing web-based technologies. Focusing on the provision of data
and information, this system must contain the data and information that can be integrated
with other activities for repairing, maintenance, testing, and operation. In addition, the
database development system of a component reliability information is expected to be a
reference for researchers whose activities are related to aging RSG-GAS. The database
system is developed use XAMPP-SQL and PHP programming language. Currently, the
database system is still in the developing process and the manufacturing process of
information and data, for repair, maintenance, testing, and operation.
Keyword: Database System, RSG-GAS, Components Reliability, Aging Management
ABSTRAK
PENGEMBANGAN SISTEM BASIS DATA UNTUK KEANDALAN KOMPONEN RSG-GAS
BERBASIS WEB
. Informasi keandalan komponen yang diperlukan untuk manajemen
penuaan RSG-GAS belum terdokumentasi dengan baik. Saat ini, data komponen RSG-GAS
disimpan dalam basis data yang statis, sehingga sulit untuk menemukan data yang
diperlukan. Sistem basis data ini diharapkan akan digunakan dalam sistem dinamis untuk
mendapatkan informasi tentang perbaikan, pemeliharaan, pengujian, dan operasi masing-
masing komponen dari sistem per periode waktu. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk
menciptakan dan mengembangkan sistem basis data RSG-GAS untuk keandalan komponen
dengan memanfaatkan teknologi berbasis web. Berfokus pada penyediaan data dan
informasi, sistem ini harus berisi data dan informasi yang dapat diintegrasikan dengan
kegiatan lain untuk memperbaiki, pemeliharaan, pengujian, dan operasi. Selain itu, sistem
pengembangan basis data dari informasi keandalan komponen diharapkan menjadi referensi
bagi para peneliti yang kegiatannya berkaitan dengan penuaan RSG-GAS. Sistem basis
data dikembangkan menggunakan XAMPP-SQL dan bahasa pemrograman PHP. Saat ini,
sistem basis data masih dalam proses pengembangan dan proses pembuatan informasi dan
data, untuk perbaikan, pemeliharaan, pengujian, dan operasi.
Kata kunci: Sistem Basis Data, RSG-GAS, Keandalan Komponen, Manajemen Penuaan

Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
Subjects: Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Taksonomi BATAN > Keselamatan dan Keamanan Nuklir
Divisions: BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
IPTEK > BATAN > Pusat Teknologi dan Keselamatan Reaktor Nuklir
Depositing User: Administrator Repository
Date Deposited: 14 May 2018 08:50
Last Modified: 31 May 2022 04:45
URI: https://karya.brin.go.id/id/eprint/1557

Actions (login required)

View Item
View Item