Churmatin, Nasoichah and Andri, Restiyadi and Repelita, Wahyu Oetomo and Nenggih, Susilowati and Ery, Soedewo and Khairunnisa, Khairunnisa and Ivonne, Visse Karina Purba (2020) Konteks penguburan kompleks Makam Kuno Sutan Nasinok Harahap. Forum Arkeologi, 33 (2). pp. 89-100. ISSN 0854-3232
69 - Published Version
Download (32kB)
Abstract
Bentuk penguburan di Kompleks Makam Kuno Sutan Nasinok Harahap berupa gundukan tanah yang pada bagian tepiannya dibatasi oleh batu-batu pipih. Permasalahannya adalah bagaimanakah konteks penguburan serta karakteristik makam di Kompleks Makam Kuno Sutan Nasinok Harahap?. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui konteks penguburan danmengenali karakteristik kompleks makam tersebut. Penelitian ini menggunakan model penalaran induktif. Dilihat dari karakteristiknya, belum terlihat karakteristik makamnya, hanya orientasi makam yang menunjukkan belum adanya pengaruh Islam. Terkait konteks penguburannya,makam berada di lokasi yang jauh dari sungai, tinggi (dolok) dan berada dalam zona banuapartoru sedangkan Lobu Gunung Tua Batang Onang berada di banua tonga yang berdekatandengan zona banua parginjang (dekat dengan sungai).Kata Kunci: Konteks penguburan, Karakteristik makam, Makam kuno, Sutan Nasinok Harahap,Lobu
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Konteks penguburan, Karakteristik makam, Makam kuno, Sutan Nasinok Harahap, Lobu |
Subjects: | Social and Political Sciences > Archaeology |
Divisions: | OR_Arkeologi_Bahasa_dan_Sastra > Arkeologi_Prasejarah_dan_Sejarah |
Depositing User: | Anak Agung Ayu Trisnadewi |
Date Deposited: | 05 Apr 2023 08:35 |
Last Modified: | 05 Apr 2023 08:35 |
URI: | https://karya.brin.go.id/id/eprint/15293 |